A. Pendahuluan
Kedoktetan itu bermacam-macam, dan yang paling benar ialah "Kedokteran Wahyu", yang tidak lain adalah wahyu yang diwahyukan kepada Nabi Muhammad saw. Nabi berkata : "Allah-lah Dokter itu, tetapi engkau adalah rafiq (teman). Dokternya adalah Dzat yang menciptakannya."(As-Silsilah ash-shahihah (1537) dan syaikh al-Albani menilai shahih).
Islam menegaskan bahwa Allah memberikan kesembuhan kepada siapa saja yang mengambil sebab-sebab kesembuhan, dengan syarat ia meyakini bahwa obat itu hanyalah sebab. Obat tidak memiliki kemampuan dengan sendirinya secara alamiah untuk menyembuhkan, kecuali Allah mengkehendakinya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar